Postingan

Kampanye tentang Pengurangan Sampah Plastik Dalam Rumah Tangga

Gambar
 Halo temen - temen semua, bagaimana kabarnya kalian? semoga selalu dalam keadaan sehat walafiat yaa.. aamiin, nah kalo ini saya mau sedikit sharing kampanye tentang pengurangan sampah plastik dalam rumah tangga yang harus kita lakukan dari sekarang.. yuk langsung disimak! Pada zaman sekarang ini, sampah plastik banyak sekali di temukan di mana - mana, mengapa? karena masih kurangnya kesadaran masyarakat dalam penggunaan plastik. Padahal sampah plastik ini sangat berbahaya loh untuk kita semua, dan lingkungan sekitar, sampah plastik bisa mencemari lingkungan dan sulit sekali terurainya, butuh ratusan tahun agar dapat terurainya, dan jika di bakar bisa menyebabkan polusi udara, serta bisa merusak gangguan pernafasan. Maka dari itu, saya mengajak seluruh masyarakat indonesia untuk melakukan 3R, apa itu 3R ?  1. Reduce : Reduce sendiri memiliki arti mengurangi sampah. Maksud dari langkah ini adalah mengurangi penggunaan produk yang nantinya berpotensi menjadi sampah. Contohnya, j...

Perencanaan Kampanye

Gambar
Hai teman - teman semuanya! Bagaimana kabar kalian semuanya nih? Semoga kalian semua selalu dalam keadaan sehat walafiat yaa! aamiin. Nah kali ini saya mau bahas sedikit tentang "Perencanaan Kampanye" yuk langsung disimak penjelasannya dibawah ini! Menurut Sweeney (Shea, 1996) -> Peta perjalanan kampanye. Fungsi Utamanya = Untuk menciptakan keteraturan dan kejelasan arah tindakan. Alasan Mengapa Perencanaan Kampanye harus dilakukan? (Gregory, 2000;Simmons,1990) 1. Memfokuskan Usaha 2. Mengembangkan Sudut Pandang 3. Meminimalisasi Kegagalan 4. Mengurangi Konflik 5. Memperlancar kerjasama dengan pihak lain                                                             Berikut Adalah Aspek - Aspek Perencanaan Analisis Masalah : Analisis masalah itu harus dilakukan dengan terstruktur dan objektif. Berikut terdapat...

Contoh Kampanye "Ayo Gunakan Sedotan Stainless Untuk Mengurangi Sampah Plastik"

Gambar
Halo teman – teman semuanya, apakabar? Semoga kabar kalian semua dalam keadaan sehat walafiat yaa, aamiin.. nah kali ini saya mau ngasih contoh poster kampanye nih, yuk langsung aja dilihat 😊 Gambar dibawah ini merupakan sebuah contoh kampanye yang masih kurang familiar pada saat ini. Mengapa bisa dikatakan begitu? Karena masih banyak orang – orang yang memakai sedotan plastik, padahal hal tersebut menambah sampah plastik yang sulit terurai, maka dari itu dari dalam diri kita sendiri harus sadar akan menjaga lingkungan, dari hal kecil contohnya, jika kita ingin ke restoran atau cafe kita sebaiknya membawa sedotan stainless yang ramah lingkungan karena sedotan stainless ini bisa dicuci dan dipakai lagi seperti layaknya garpu,sendok stainless. Hal kecil tersebut bisa menyelamatkan bumi dari sampah plastik! Yuk kita gunakan sedotan stainless!  😊

Pengertian Kampanye dan Propaganda

Gambar
Haii teman - teman semuanya! Apa Kabar nihh kalian semua? Semoga kalian semua dalam keadaan sehat walafiat yaa hehe aamiin.. Nah kali ini saya mau bahas sedikit materi tentang kampanye dan propaganda nih, yuk simak penjelasannya! Kampanye itu menurut Roger dan Storey tahun 1987 adalah s erangkaian tindakan komunikasi yang terencana dengan tujuan menciptakan efek tertentu kepada sejumlah besar khalayak yang dilakukan secara berkelanjutan pada kurun waktu tertentu.      Lalu, kampanye dan propaganda memiliki persamaan, sebagai berikut : Ø   Tindakan komunikasi yang terencana Ø   Ditunjukkan untuk mempengaruhi khalayak Ø   “mencegat” khalayak hampir disemua sudut dengan menggunakan saluran komunikasi yang ada Ø   Menyajikan gagasan dan pesan dengan penuh keyakinan tanpa keraguan sedikitpun Ciri - Ciri Kampanye : Ø   Tindakan kampanye yang ditunjukan menciptakan efek atau dampak tertentu Ø   Jumlah khalayak dan sasaran yang besar Ø   ...

Crawling Data Menggunakan Netlytic

Gambar
Haloo teman - teman semuanya? gimana kabarnya nih? Semoga baik – baik saja dan semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat walafiat, aamiin... Nah kali ini crawling dayta dengan salah satu topik yang sedang tranding di twitter nih! Kedengarannya seru kan? Pasti dong hehehe, yuk simak penjelasan saya berikut! Sebelumnya saya akan jelaskan dulu, apa sih Netlytic itu?  Netlytic adalah suatu cloud-based teks dan jaringan sosial penganalisis yang secara otomatis dapat meringkas dan menemukan jaringan komunikasi dari sosial yang umum tersedia pos media yang tersedia untuk umum. API umum ini digunakan untuk mengumpulkan postingan dari Twitter, YouTube, dan Facebook. Ini juga mendukung analisis kumpulan datanya sendiri. Netlytic dapat secara otomatis membuat rantai jaringan dan jaringan pribadi, berdasarkan yang menjawab kepada siapa & yang disebutkan siapa. Netlytic adalah penganalisa teks dan jaringan sosial komunitas yang didukung secara otomatis dapat mengumpulkan dan menemuka...

Etika Pada Penelitian Social Network Analysis (SNA)

 Haloo teman - teman semuanya? gimana kabarnya nih? ga kerasa yaa udah tahun 2022 aja hehe, selamat tahun baru ya teman - teman semuanya, semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat walafiat, aamiin... Nah sekarang saya mau bahas tentang Etika pada Penelitian SNA nih, yuk simak penjelasan saya berikut! Etika Penelitian Social Network Analysis, ini tentu harus dilakukan dengan metode yang benar dan juga harus memperhatikan etika yang berlalu, karena pada dasarnya etika itu sangat penting. Karena etika ini langsung berhubungan dengan informannya atau responden penelitiannya. Terdapat dua aspek yang penting dalam kesulitan penerapan etika yaitu :  a. Aspek yang berkaitan dengan proses pengambilan data, meliputi : prinsip kesukarelaan (voluntary), informasi terbuka, tidak boleh merugikan informan baik fisik maupun psikis. b. Aspek etika yang berkaitan dengan penulisan laporan, meliputi : Prinsip anomitas, kerahasiaan (Confidentiality) Masalah Dalam Metode Analisis Jaringan Komun...

Materi Tentang Pengumpulan Data : Arsip / Dokumen

Halo semuanya, kembali lagi bersama saya Angga, bagaimana kabarnya kalian semua? semoga selalu dalam keadaan sehat walafiat yaa! Aamiin, Nah kali ini saya akan berbagi sedikit Materi Tentang Pengumpulan Data : Arsip / Dokumen, yuk langsung simak ajaa. P engumpulan data/arsip dokumen sebagai sumber data ini, tentu saja memiliki kelebihan dan kekurangannya, sebagai berikut ini : Kelebihan : Memungkinkan menggunakan data dalam jumlah besar dengan biaya yang sangat murah. Kelemahan: Tidak dimungkinkan untuk melakukan eksplorasi data. Rencana analisis harus disesuaikan dengan ketersediaan data, sehingga menjadi terbatas (Marsden, 2005). Lalu ada   3 dokumen yang dapat di analisis, yaitu : Dokumen tersebut harus terdapat actor dan relasi diantara actor tersebut. Seperti, Dokumen putusan pengadilan, kuitansi, kliping berita media. Berita yang bisa dipakai sebagai sumber data dalam analisis jaringan komunikasi jika dalam berita terdapat actor dan relasi dia...